Saturday, May 18, 2013

COFFEE LOVERS (1)




Ristretto 

adalah minuman kopi yang serupa dengan Espresso tetapi menggunakan air yang lebih sedikit.
Nama Ristretto berasal dari bahas Italia yang memiliki arti “terbatas” atau “terlarang”.
Kopi ini mendapatkan namanya karena volume air yang keluar dari mesin penggiling kopi dibatasi tetapi waktu yang digunakan haruslah sama seperti pada Espresso.
Hal ini menyebabkan kopi Ristretto menjadi lebih pekat dibandingkan dengan Espresso.
Volume kopi yang dihasilkan dalam pembuatan Ristretto adalah sebanyak 0.5 hingga 0.75 ons dalam waktu 25 detik.
Walaupun waktu yang digunakan untuk membuat Ristretto sama dengan Espresso tetapi volume kopi yang dihasilkan untuk Ristretto hanyalah sebanyak setengah dari volume Espresso.


Ristretto 

is a beverage similar to coffee Espresso but use less water.
Ristretto name comes from Italy which has discussed the meaning of "restricted" or "prohibited".
This coffee gets its name because of the volume of water coming out of the coffee grinder machine is limited but the time used to be the same as in Espresso.
This causes become more intense Ristretto coffee than espresso.
The volume of coffee produced in the manufacture of Ristretto is as much as 0.5 to 0.75 ounces in 25 seconds.
Although the time spent to make the same with Espresso Ristretto coffee but volume was generated for Ristretto Espresso as many as half of the volume









0 comment:

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites